BEDAH BUKU FILSAFAT PENDIDIKAN
 Filsafat Pendidikan   Pengarang     Prof. Dr. Muhmidayeli, M.Ag   Cetakan ke 2   Tebal 200  halaman   Penerbit   Penerbit CV PT Refika Aditama , Jl. Mengger Girang No.98,  Bandung  40254   ISBN   978-602-8650-39-7   Tahun Penerbit  20 13                                                                                 BAB 1   MENGENAL KAWASAN FILSAFAT     A.     Pengertian dan Ruang Lingkup Filsafat   1.       Pengertian   Istilah filsafat berasal dari bahasa Yunani Kuno yang diadopsi oleh orang Arab dengan mengalami sedikit perubahan bunyi, yaitu falsafat  dan oleh orang Indonesia disebut dengan filsafat.   Dalam bahasa Yunani istilah filsafatdikenal dengan philosopia yang berasal dari dua unsur kata, yaitu philo yang berarti cinta dan kata Sophia yang berarti kearifan, hikmah, kebijaksanaan, keputusan ataupun pengetahuan yang benar. Dengan itu filsafat secara harfiah berarti cinta akan kebenaran dan atau kebijaksanaan.   Sulit dite...
Komentar
Posting Komentar